Description
Neon Box adalah media pemasaran yang sangat jitu untuk menunjukkan usaha anda pada masyarakat. Dengan menempatkannya pada posisi jalur orang berkendara maka usaha anda akan tersebar lebih banyak. Menariknya neon box tetap terlihat eksklusif baik siang maupun malam. Raja printing menggunakan tinta berbasis ecosolvent dalam mencetak bahan backlite ini, sehingga hasil cetakan menjadi lebih detail, dan tahan lama. Dalam hal ini harga yang anda lihat adalah harga untuk bahan + cetaknya saja, tidak termasuk rangka box dan pemasangannya.
Bila anda ingin memesan 1 set termasuk rangka dan pemasangannya, silahkan hubungi kami di bagian kontak.
Catatan : Harga menyesuaikan dengan ukuran anda, bisa saja lebih murah dari harga yang kami terapkan dalam web ini. Silahkan hubungi kami untuk informasi lebih lanjut.
Reviews
There are no reviews yet.